segelas teh hangat mengawali aktifitasku di pagi hari ini,
membawa suasana menjadi riang penuh dengan suka cita,
dari sebuah gelas kita bisa bikin cerita beralur,
dari sebuah gelas kita bisa saling mempercayai dan saling menegur sapa,
segelas teh hangat
Comments
Post a Comment